• Home
  • Bengkalis
  • Masyarakat Desa Wono Sari Dukung Kinerja Polres Bengkalis
Kamis, 04 Februari 2016 11:57:00

Masyarakat Desa Wono Sari Dukung Kinerja Polres Bengkalis

Ahmad/Bengkalis.
Kehadiran Polres Bengkalis melalui kasat Binmas AKP Anindita Rizal.SH.SIK di dampingi oleh kades Wono Sari di sambut antusias yang luar biasa dari masyarakat.

BENGKALIS- Masyarakat dan kepala desa wonosari mendukung Polres Bengkalis dalam program pencegahan dan penanganan kebakaran hutan.

Kehadiran Polres Bengkalis melalui kasat Binmas AKP Anindita Rizal.SH.SIK di dampingi oleh kades Wono Sari di sambut antusias yang luar biasa dari masyarakat.

Kedatangan mereka tersebut disamping mensosialisasikan, pihak polres juga melakukan program dalam pencegahan dan penanganan terkait kebakaran hutan.

Dalam kesempatan tersebut masyarakat desa Wonosari memanfaatkan kesempatan tersebut dengan sebaik mungkin.

Ketika di konfirmasi Kades Wonosari, Landung mengatakan,"Kami sangat berterimakasi atas kehadiran bapak-bapak dari pihak kepolisian Polres Bengkalis." ujarnya.

"Di samping itu juga ada program yang sangat membantu masyarakat terkai pencegahan dan penanganan kebakaran hutan dengan cara bloking kanal, hal ini di nilai sangat sesuai yang di butuhkan oleh masyarakat." sebut Landung.

Tambahnya, di daerah ini sangat rawan dan sering sekali terjadi kebakaran lahan masyarakat.

"Ya mudah mudan dengan ada nya program ini bisa mencegah terjadinya kebakaran. Tidak hanya itu jika terjadi pun mudah mudahan bloking yang kita buat biasa kita manfaat kan dalam penanganan." tandasnya. (amex)

Share
Berita Terkait
  • 3 tahun lalu

    Program Pembinaan dan Mitigasi Bencana Karhutla Pertamina Dorong Masyarakat Raup Rupiah

    Aktivitas manusia dan korporasi yang kurang memperhatikan lingkungan kerap kali menjadi sebab terjadinya kebakaran hutan dan lahan yang meluas hingga turut menghanguskan kawasan pe
  • 4 tahun lalu

    Riau Siaga Darurat Karhutla hingga Oktober 2020

    Hal ini disampaikan dalam Rapat Koordinasi Penetapan Status Siaga Darurat Bencana Kebakaran Hutan dan Lahan Provinsi Riau tahun 2020 di Gedung Daerah Riau, Jl Diponegoro Pekanbaru.
  • 7 tahun lalu

    Menjelang Hari Raya Idul Adha Polres Bengkalis Gelar Razia Cipkon

    Razia dipimpin langsung Kasat Narkoba Polres Bengkalis AKP Hadi Makayasa dengan sasaran ke sejumlah lokasi yang ada di kota Bengkalis.
  • 7 tahun lalu

    Puluhan Heaktare Lahan Warga Riau Terbakar

    Lahan yang terbakar itu terdiri dari lahan kosong dan kebun kelapa sawit. Berdasarkan hasil pengusutan polisi, lahan tersebut milik 4 perseorangan dan korporasi.
  • Komentar
    Copyright © 2024 . All Rights Reserved.