• Home
  • Media Outreach
  • Terobosan dalam Aplikasi Blockchain: Peluncuran Platform Baru di Hanoi, Vietnam
Kamis, 14 November 2019 14:18:00

Terobosan dalam Aplikasi Blockchain: Peluncuran Platform Baru di Hanoi, Vietnam

HANOI, VIETNAM - Media OutReach - 13 November 2019 - Platform perdagangan keuangan digital Swiss, Algo Cipher, berkolaborasi dengan beberapa tim FinTech indikator global untuk mengembangkan Super Public Blockchain 4.0 Platform ACF (Algo Cipher Funds) miliknya, yang diluncurkan pada tanggal 9 November 2019 di Hanoi, Vietnam, yang bertujuan untuk menyelesaikan kendala industri ini dengan menyediakan efisiensi, rantai silang, adaptabilitas yang tinggi, dan pemeliharaan yang tidak mahal.  Peluncuran platform ini mengumpulkan momentum untuk meningkatkan aplikasi industri blockchain secara keseluruhan.

Peluncuran Platform Algo Cipher Super Public Blockchain 4.0 di Hanoi, Vietnam

CEO Global dari Algo Cipher, J.C. Hsu menunjukkan bahwa dengan latar belakang sumber daya manusia yang melimpah dan mobilitas yang ditawarkan oleh Vietnam, peluncuran ACF di Hanoi menjanjikan kolaborasi yang lebih besar dalam pasar masa depan.  Berbagai perjanjian kerja sama di kalangan lembaga-lembaga global telah ditandatangani pada Konferensi ACF, dan prospek ACF patut diperhitungkan.

Setelah penelitian dan pengembangan selama dua tahun, Algo Cipher Super Public Blockchain 4.0 Platform ACF telah mencapai terobosan teknis yang utama.  Hal ini tidak hanya menghasilkan algoritma yang lebih cepat tapi juga memfasilitasi komunikasi rantai silang dan pertukaran nilai, menyediakan interkoneksi semua rantai dan aplikasi rantai silang dari semua mata uang. Tahun 2020 akan mulai disaksikan peluncuran game besar, perjudian terdesentralisasi, dan platform amal terdesentralisasi, dan pada tahun 2021, diperkirakan terdapat 2.000+ ekosistem aplikasi pada platform ini yang akan mengamankan peran utama ACF dalam industri blockchain.

Share
Berita Terkait
  • 2 minggu lalu

    Capital Markets Malaysia dan Climate Bonds Initiative meluncurkan Perangkat Strategi Transisi untuk mempercepat laju dan skala pendanaan transisi

    Climate Bonds Initiative adalah organisasi internasional yang berupaya memobilisasi modal global untuk aksi iklim, melalui pengembangan Standar dan Skema Sertifikasi Climate Bonds,
  • 2 minggu lalu

    Natural Catastrophes Caused USD 65 Billion Economic Loss in Asia Pacific in 2023, Aon reports

    melindungi portofolio mereka dari risiko keuangan; mengambil manfaat dari peluang pertumbuhan dalam solusi iklim; dan menentukan cara memberikan dampak positif dan berperan dalam d
  • 3 minggu lalu

    Amazon Papyrus Meluncurkan Identitas Merek dan Logo yang Disegarkan - Memperkuat Komitmen terhadap Inovasi dan Pertumbuhan

    Dengan dedikasi yang teguh terhadap inovasi dan kualitas, APC Group siap untuk terus membentuk masa depan proses manufaktur industri.
  • 3 minggu lalu

    Pendekatan regeneratif penting untuk menyelaraskan ambisi dan tindakan keberlanjutan dalam pertumbuhan ekonomi Asia Pasifik: Kearney

    Studi ini mengukur apakah para eksekutif yakin bahwa target mereka dapat dicapai dan menggali aspek-aspek seperti greenwashing dan insentif manajemen.
  • Komentar
    Copyright © 2024 . All Rights Reserved.